JAKARTA — Berbagai persiapan dalam rangka peringatan Hari Pramuka ke-59 pada 14 Agustus 2020 telah dilakukan oleh Kwartir Nasional (Kwarnas) Gerakan Pramuka.
Pihak Kwarnas pun telah menyebarkan Sambutan Ketua Kwarnas pada Peringatan Hari Pramuka ke-59 yang pada tahun 2020 ini mengusung tema Peran Gerakan Pramuka Ikut Membantu dalam Penanggulangan Bencana COVID-19 dan Bela Negara.
Tentunya tema tersebut merupakan perwujudan dari semangat anggota pramuka ikut membantu menanggulangi bencana COVID-19 yang sampai pada saat ini masih menjadi permasalahan besar bagi bangsa Indonesia.
Berikut adalah dokumen lengkap Sambutan Ketua Kwarnas pada Peringatan Hari Pramuka ke-59, 14 Agustus 2020.